Meledak!! Samsung Galaxy Note 7 Terancam Gulung Tikar

September 17, 2016
Panas- Siapa sih yang tidak mengenal Samsung?, Samsung adalah salah satu brand bidang elektronik yang sangat terkenal. Perusahaan berasal dari Korea Selatan ini memang sangat dikenal di seluruh penjuru dunia. Karena semua hasil karyanya telah banyak yang menikmatinya. Selain itu juga keunggulan-keunggulan produk yang di pasarkan, dan juga tidak kalah bersaing dengan brand terkenal lainnya serti Apple sehingga membuat tak sedikit masyarakat dunia yang menggunakan hasil karya dari samsung.

Namun baru-baru ini Samsung dilanda bencana besar. Kabarnya Samsung mendapatkan berita miring dari konsumen mengenai Gadged keluaran terbarunya yaitu Galaxy Note 7. Di beberapa Negara-negara besar seperti Amerika, Taiwan, dan negaranya sendiri. Dilaporkan bahwa ganged tersebut meledak saat diisi ulang. Rincian dari korban yang telah terkumpul hingga saat ini adalah Galaxy Note 7 meledak di Amerika sejumlah 17 unit, Korea Selatan sendiri sejumlah 17, dan 1 unit di Taiwan. Namun ternyata tidak ada satu pun korban dalam kejadian ini.  Pasti banyak yang tidak percaya pasalnya Samsung telah memiliki gelar Raksasa teknologi di Korea Selatan. Namun apakah seburuk itukah kontrol atas kualitas atas Samsung.

Banyak pernyataan tentang penyebab kegagalan Samsung atas produk terbarunya adalah baterai yang cacat. Dalam hal ini di klaim yang sangat bersalah dengan adanya isu ini adalah SDI pasalnya mereka yang menyediakan barang khususnya dalam unit baterai. Dalam berita lain juga disebutkan bahwa kesalahan ini disebabkan karena overheat terjadi pada saat katoda dan anoda saling bersentuhan, Namun hal ini dirasa sangat jarang terjadi dalam proses produksi, Berita ini diberikan untuk Inggris dari Samsung. Karena kejadian ini Samsung juga menarik produknya dari pasaran dan di perkirakan merugi hingga ratusan dollar dan membuat valuasi Saamsung turun tajam hingga mencapai USS14 Triliun.

Baca juga: Secangkir Ilmu
Previous
Next Post »